BANDA ACEH, KOMPAS.com - Kantor Wilayah Imigrasi Aceh mengusulkan agar adanya sebuah pulau untuk menampung pengungsi Rohingya yang terus berdatangan ke provinsi ujung barat Indonesia tersebut.
SERAMBINEWS.COM, BANDA ACEH - Kantor Imigrasi Aceh dalam rapat dengar pendapat (RPD) bersama Komisi XIII DPR RI mengusulkan agar Pemerintah RI untuk mencari satu pulau khusus untuk menampung Pengungsi ...