TEMPO.CO, Jakarta - Mengetahui nilai 1 Won ke dalam rupiah tentu penting bagi mereka yang ingin berwisata ke Korea Selatan atau tertarik membeli sebuah barang dari negara ginseng tersebut. Nilai kurs ...
Dia memperkirakan rupiah akan bergerak di rentang Rp 16.200 - Rp 16.320 per dolar AS di Kamis (23/1). "Penguatan DXY sudah berlangsung cukup lama, dari Oktober hingga pertengahan Januari 2025.